Monday, August 6, 2012

Jajanan Italia

It was my first time going to Europe ^^ I was in Italy, the origin of delicious foods!

Friendly WARNING: bagi yang puasa, mohon dibaca setelah berbuka.


First... my favorite food: PIZZA!
Pizza kotak, roti tebal

Pizza roti tebal, margherita (pasta tomat + mozzarella)

Pizza roti tipis, this is delicious, trust me!
This is margherita + sardines, ukuran kecil, paling murah, sekitar 5 euro -_-" 

Hubungi alamat atau nomer telepon ini, kalau mau beli pizza di atas ;)


Then, GELATO!
*yummy* this is gelato, harganya sekitar 3 euro per porsi

 kaget lihat porsinya, gede banget ^^ chocolate + pistacchio


ITALIANO CAPUCCINO
gratisan di hotel tempat conference ^^ delicious breakfast, not too strong
saran saya: kalau penggemar kopi, pilihlah American coffee, tapi kalau ga kuat, jangan


PANINI
kios panini, pakai mobil, tuh, panini-nya segede itu, sekitar 20x20 cm

panini = sandwich Italia, isinya ada yang chicken, smoked beef, ham (awas haram), dll.

harga panini rata-rata sekitar 4-5 euro


ITALIANO PASTA
free pasta everynight at the dorm! sorry gambarnya gelap, soalnya sambil party di dorm ^^

SANGRIA

friendly warning: mengandung alkohol

Basically, sangria dibuat dari wine + brandy atau tequilla + buah-buahan (biasanya nanas atau lemon/jeruk), disajikan dingin, sehingga rasanya lebih manis dan segar. Enak sih menurut saya :p
Campuran sangria mempengaruhi warnanya. So far, saya menemukan red & green sangria ^^
 
 green sangria + jeruk nipis *yummy* free from the dorm, everynight!

ACQUA GASSOSA
di Italia, plain water biasa mudah didapat karena air di pancuran di pinggir jalan pun bisa diminum dan bisa tetep dingin walaupun udaranya panas ^^
So, orang Italia membuat variasi air minum kemasan: air dikasih gas. Merek yang terkenal adalah San Benedetto.
 
seperti air biasa, tapi lebih segar karena ada gas di dalamnya
mirip air soda Indonesia, tapi lebih soft dan menyegarkan
 

The last: penjual CHESTNUTS, kacang sebesar jengkol, direbus, terus diuapi panas-panas, atau disangrai :D
 penjual chestnuts, mau beli ga jadi soalnya mahal, 1 contong 5 euro...

Bonus track: makanan selama perjalanan

WINE
friendly warning: mengandung alkohol 12-13%
ahem... ini order gratisan di pesawat, biar bisa tidur... jet lagged >.<
 
French red wine - Robert Skalli Languedoc - (kalau ga salah) Syrah Grenache
rasanya... >.< mendingan merlot deh (sayangnya ga ada) 

French white wine - Fortant Skalli - Chardonnay
paling enak dibandingkan gambar atasnya dan bawahnya 

Chile white wine - Caliterra Reserva - Sauvignon Blanc
lebih asam daripada Chardonnay  


ARABIAN RICE (BRIYANI)
Ini dapat makan gratisan di Doha International Airport, Qatar, karena menunggu 9 jam di sana (--"). Nasinya panjang-panjang. Lauknya bisa pilih daging ayam, sapi, kambing, atau vegetarian. Saya pilih daging sapi waktu itu.

Paket makan gratisan di bandara Qatar


 

3 comments:

  1. hai, salam kenal. aku sedang browsing tentang perjalanan kuala lumpur - singapura dan kalau mungkin ke phuket untuk akhir tahun nanti bersama suami dan anak-anak. ketemu blog ini. menarik. tks, ya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Terima kasih Mbak Yuli, saya Dipta, salam kenal juga. Saya sempat tinggal di KL selama 2 bulan. Rencana Mbak Yuli dan keluarga naik apa? Kalau dari KL agak tanggung soalnya Singapura di selatan dan Phuket di utara, hehehe. Pengalaman saya via jalur darat, ke Singapura 5-8 jam, ke Phuket harus lewat Hat Yai kalau dari KL dan KL-Hat Yai sekitar 10 jam perjalanan darat. Oktober ini kemungkinan saya ke Krabi dengan rute: Jogja-KL-Penang (pesawat)- Krabi (jalan darat), pp.

      Feel free to ask me, Mbak :)

      Delete

  2. Tembak Ikan Gratis sekarang anda dapat memainkan permainan tembak ikan yang terkenal sangat seru secara gratis melalui halaman tester permainan disitus kami http://159.89.197.59/tembak-ikan-gratis
    sebelumnya mendaftar dan mendapatkan user id permainan dari Bolavita
    http://159.89.197.59/register
    WA : 0812-2222-995
    Line: cs_bolavita

    ReplyDelete